Menuliskan Tanda
Waktu dengan notasi 24 jam
Sehari semalam lamanya 24 jam.Namun dalam jam analog hanya
tercantum waktu sampai pukul
12, tetapi kita dapat menuliskan keterangan waktu sampai 24 tanpa menambah keterangan pagi, siang, sore ataupun malam hari.
12, tetapi kita dapat menuliskan keterangan waktu sampai 24 tanpa menambah keterangan pagi, siang, sore ataupun malam hari.
PerhatikanGambarberikut!
Jadi:
Pukul 08.00 Pagi, dapat di tulis dengan 08.00
Pukul 11.00 Siang, dapat ditulis dengan 11.00
Pukul 12.00 Siang, dapat ditulis dengan 12.00
Pukul 01.00 Siang, dapat ditulis dengan 13.00
Pukul 06.00 Sore, dapat ditulis dengan 18.00
Pukul 07.15 Malam dapat ditulis dengan 19.15
Jika menggunakan notasi
24 jam maka tidak perlu lagi menggunakan keterangan waktu pagi, siang, sore,
atau malam.
Contohnya:
- Pukul 01.00 siang maka ditulis 13.00
- Pukul 03.00 sore ditulis 15.00
- Pukul 09.00 malam ditulis 21.00
- Pukul 12.00 malam ditulis 24.00
- Pukul 10.00 malam ditulis 22.00
Hubungan jam,
menit, dan detik:
1
hari = 24 jam
1
jam = 60 menit
1 menit=
60 detik
1
jam = 3.600 detik
Tidak ada komentar:
Posting Komentar